rotarybintaro.co.id

rotarybintaro.co.id

Saat Menunggu Service AC Mobil Enaknya Ngapain?

Service Rutin Jadi Menyenangkan
Sambil Menonton Film Kesukaan Anda

Hai #SahabatRotary

Mobil merupakan salah satu transportasi yang sangat dibutuhkan jika aktivitas yang sering dilakukan adalah pergi ke berbagai tempat. Memang banyak sekali moda transportasi umum namun akan lebih efisien jika menggunakan kendaraan pribadi karena bisa ke mana saja sesuai dengan tujuan yang dibutuhkan.

Tapi perlu diingat, ketika memiliki mobil maka yang harus dilakukan adalah merawat mobil tersebut. Tidak hanya mencuci tapi juga memastikan kinerja mobil tetap memiliki performa yang maksimal, mulai dari mesin, ban, sampai AC mobil. AC mobil memang kadang dianggap sepele namun keberadaan AC mobil sangat diperlukan, terlebih jika melakukan perjalanan saat siang hari.

Bengkel AC Mobil Rotary Bintaro Serpong 5

Untuk itu lakukan pengecekan AC mobil dengan mendatangi bengkel AC mobil terdekat. Jika sudah sampai, lalu saat menunggu service AC mobil enaknya ngapain? Pertanyaan tersebut sering ditanyakan karena memang menunggu bukanlah hal yang menyenangkan jika tidak dihabiskan dengan melakukan aktivitas yang menyenangkan, misalnya saja menonton film Indonesia terbaru, diantaranya:

Bengkel AC Mobil Rotary Bintaro Serpong 3

5 Film Indonesia Terbaru

1. Udah Putusin Aja!

Film Indonesia terbaru pertama yang bisa menjadi pilihan adalah Udah Putusin Aja! Film drama ini diadaptasi dari novel karya Felix Siauw yang digarap oleh Rolly Subhandani. Film ini menceritakan tentang kisah anak SMA yang enggan pergi ke pesantren kilat namun tetap harus pergi.

2. Bisikan Iblis

Film Bisikan Iblis bercerita tentang Nany yang melihat sosok iblis hitam yang telah membunuh ibunya tapi tidak ada yang percaya dengan hal tersebut. Film garapan Hanny R Saputra ini cocok untuk Anda tonton saat menunggu servis AC mobil.

3. Aruna dan Lidahnya

Film ini banyak diperbincangkan bahkan jauh sebelum filmnya tayang. Film yang diproduksi oleh Palari Films ini memiliki tema kuliner yang diadaptasi dari novel karya Laksmi Pamuntjak. Film ini bercerita tentang Aruna yang melakukan petualangan kuliner bersama sahabat lalu bertemu dengan seseorang dari masa lalunya dalam perjalanan tersebut.

4. Something In Between

Something in Between merupakan film drama remaja yang diproduksi oleh Screenplay Films. Film yang digarap oleh Asep Kusnidar ini bercerita tentang kisah Gema yang merupakan siswa kelas 2 SMA.

5. Gila Lu Ndro

Film ini disutradarai oleh Herwin Novianto yang bercerita tentang Indro yang bertemu dengan seorang alien. Film ini cocok ditonton agar suasana menunggu service AC mobil menjadi lebih santai.

Baca juga : Penting!! 10 Hal yang Harus Dipertimbangkan Sebelum Membeli Mobil

Saat Menunggu Service AC Mobil Enaknya Ngapain?

Saat menunggu service AC mobil enaknya ngapain? Tentu saja pertanyaan ini bisa dijawab ketika sedang berada di ruang tunggu bengkel. Ruang Tunggu Bengkel AC Mobil sediakan layanan menonton maka yang bisa dilakukan adalah menonton. Fasilitas menonton akan lebih maksimal jika tersedia ratusan film dari berbagai genre. Dengan begini maka pelanggan bisa bebas memilih film sesuai dengan genre yang disukai.

Bengkel AC Mobil Rotary Bintaro Serpong 10

Service Rutin Jadi Menyenangkan

Melakukan servise rutin memang kadang membuat malas karena harus menunggu, namun hal itu tidak akan terjadi karena kita tahu akan dilayani dengan baik. Selain itu, ruang tunggu yang tersedia juga memiliki bermacam fasilitas bahkan kita juga bisa menunggu di ruang tunggu yang menyenangkan dalam konsep cafe.

Konsep cafe yang dimiliki oleh ruang tunggu bengkel akan membuat pelanggan merasa nyaman dan bisa menghabiskan waktu sembari menunggu mobil selesai diservice dengan lebih santai. Selain memberikan keuntungan kepada pelanggan, hal ini juga sangat menguntungkan untuk bengkel itu sendiri.

Senang bisa berbagi.

Semoga bermanfaat.

booking service

logo Rotary Bintaro VECTORE 2
Perbaikan & Perawatan Mobil

Reservasikan mobil Anda sekarang juga,

Dengan isi form dibawah ini!

Loading...